ULTAH ANAK “BOS DOYAN DURIAN” DI PANTI ASUHAN HARAPAN MULIA

Sekitar pukul 15:00 WIB rombongan keluarga besar Bung Tingtong (Bos Doyan Durian Purwoketo) memasuki halaman parkir Panti Asuhan Harapan Mulia menggunakan 3 unit mobil dan 2 sepeda motor. Rombongan tersebut memasuki Mushola Panti untuk melaksanakan doa bersama dalam rangka tasyakuran Ulang Tahun anak dari Bung Tingtong yang ke 6. Acara tersebut dilaksanakan pada hari Minggu, […]